Arsip Februari 2019

apa-syarat-haji-dan-umroh

Pelaksanaan ibadah haji dan umroh memiliki syarat syarat yang harus dipenuhi, apa saja syarat-syaratnya ? simak selengkapnya...

1. Beragama Islam (muslim)

Haji dan umroh hanya boleh dikerjakan oleh seorang muslim. Karena haji dan umroh merupakan salah satu ibadah dalam Islam. 

2. Dewasa (baligh)

Selasa, 19 Februari 2019 20.20 Ihram Asia
apa-saja-wajib-haji-dan-umroh

Inilah beberapa hal yang wajib dikerjakan saat pelaksanaan ibadah haji ini, simak selengkapnya.

1. Ihram dari Miqat yang sudah ditetapkan oleh Rasulullah.

2. Mabit di Muzdalifah pada malam tanggal 10 Dzulhijjah sampai terbit fajar shadiq (waktu subuh).

3. Mabit di Mina pada malam hari-hari Tasyriq (tanggal 11, 12, dan 13 Dzulhijjah).

Senin, 18 Februari 2019 17.28 Ihram Asia
apa-saja-rukun-haji

Rukun haji merupakan syarat wajib yang harus dilakukan saat menunaikan ibadah haji. Sudah tahu apa saja yang menjadi syarat wjaib ibadah haji ? simak selengkapnya.

1. Niat Ihram 

Niat haji karena Allah, sambil mengatakan : ???????? ?????????? ??????

2. Wukuf 

Berdiam diri di Arafah tanggal 9 Dzulhijjah, sejak matahari tergelincir pada waktu Dzuhur hingga terbenamnya matahari.

Rabu, 13 Februari 2019 11.39 Ihram Asia
keutamaan-masjid-nabawi

Belum lengkap rasanya kalau kamu beribadah umroh dan haji tapi tidak mengunjungi Masjid Nabawi, yang merupakan salah satu masjid tebesar kedua di dunia dan salah satu tempat suci bagi umat Islam. Penasaran apa saja keutamaan Masjid Nabawi ? simak selengkapnya...

1. Shalat di dalamnya menempati posisi kedua setelah masjid Al-Haram

Jumat, 08 Februari 2019 16.52 Ihram Asia
ziarah-kota-madinah

Belum lengkap rasanya jika kita ke Madinah tapi belum mengunjungi tempat tempat yang sakral dan bersejarah bagi umat Islam. Apa saja tempat yang wajib dikunjungi di kota Madinah ? Simak selengkapnya.

1. Masjid Nabawi

Tempat paling suci kedua bagi umat Islam setelah Masjidil Haram. Satu kali shalat di Masjid Nabawi lebih baik daripada seribu shalat di tempat lain, kecuali di masjidil Haram.

Kamis, 07 Februari 2019 14.59 Ihram Asia
3-macam-haji

Pelaksanaan haji dilakukan dengan 3 cara, apa saja macam haji berdasarkan pelaksanaannya ? simak selengkapnya.

1. Haji Qiran : 

Haji qiran adalah haji khusus bagi orang yang mempersembahkan al-hadyu (hewan ternak yang disembelih hamba untuk mendekatkan diri kepada Rabbnya dalam ibadah haji pada hari raya 'Idul Adha dan pada hari hari tasyrik (tanggal 11, 12 dan 13 Dzulhijjah), yakni yang berihram dengan niat umroh dan niat haji sekaligus, dengan mengucapkan sewaktu talbiyah ihram : "Labbaikallahumma 'umratan wa hajjan, Laa riyaa a fiihi wa laa sum'ata."

Rabu, 06 Februari 2019 18.59 Ihram Asia