Arsip Juli 2019

pahala-dan-keutamaan-doa

Tidak ada satu hal kebaikan yang kecil pun yang tidak ada nilainya di hadapan Allah Subhanallahu wa Ta'ala. Allah akan berikan pahala dan keutamaan dari setiap doa yang kita panjatkan Pada-Nya. Apa saja pahala dan keutamaan doa ? Simak selengkapnya...

1. Doa adalah ibadah

Jumat, 26 Juli 2019 20.32 Ihram Asia
perbedaan-zikir-dan-doa

Zikir itu lebih luas maknsanya dari doa. Zikir itu mencakup semua keyakinan, perbuatan dan perkataan yang mengandung unsur ingat akan Allah, termasuk di dalamnya doa. Sedangkan doa lebih spesifik dari itu, yang berarti permohonan. Doa adlah permohonan seorang hamba kepada tuhannya agar diberikan apa yang dia inginkan. 

Kamis, 25 Juli 2019 15.33 Ihram Asia
adab-adab-dalam-berzikir

Amalan yang sangat utama ini memiliki adab-adab yang harus diperhatikan ketika kita melakukannya. Agar mendapatkan pahala dan keutamaannya. Apa saja adab-adab yang perlu kita perhatikan dalam berzikir ? Simak selengkapnya...

1. Zikir boleh dilakukan dalam keadaan berdiri, duduk, berbaring, berjalan atau berkendaraan

Rabu, 24 Juli 2019 17.18 Ihram Asia
pahala-dan-keutamaan-zikir

Keutamaan zikir dan pahala ini merupakan penyemangat kita dalam rangka menjaga lisan dengan berzikir, mengingat Allah saja. 

Apa saja pahala dan keutamaan zikir ? simak selengkapnya. 

1. Zikir adalah ibadah yang paling utama

Pernah kita dengar hadits berikut ini yang menggambarkan keutamaan zikir ? 

Kamis, 11 Juli 2019 18.45 Ihram Asia